TIPS MENCEGAH BAHAYA LISTRIK PADA INSTALASI LISTRIK 1.Jangan menumpuk stop kontak pada satu sumber Instalasi Listrik. 2.Gunakan pemutus arus listrik (Sekering) yang sesuai dengan daya tersambung, jangan dilebihkan atau dikurangi. 3.Kabel-kabel Instalasi listrik yang terpasang di kantor jangan dibiarkan ada…
Tips Mencegah Bahaya Listrik Pada Instalasi Listrik Rumah
